
Peduli Banjir, KADIN Jakarta Pusat Bagi-bagi Bingkisan
MONITOR, Jakarta – Para pengusaha anggota Kamar Dagang dan Industri Indonesia (KADIN) Jakarta Pusat (Jakpus), bergerak membantu Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta melalui gerakan peduli banjir pada Kamis (2/1/2020).