Ketua Kadin DKI Jakarta Terpilih Siap Bersinergi dengan Program Pemprov

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Hj Diana Dewi terpilih menjadi ketua Kadin DKI Jakarta periode 2019-2024 dalam Musyawarah Provinsi Kadin ke Xlll tahun 2019 yang digelar di Hotel Sultan Jakarta, Kamis (8/8/2019).