Memenuhi ketentuan peraturan perundang-undangan untuk menjalankan kegiatan/usaha. |
Izin Usaha |
Memiliki Izin Usaha bidang Jasa Penyediaan Tenaga Keamanan atau Aktivitas kemanan swasta KBLI 80100 kualifikasi non kecil |
Ijin Operasional Perusahaan Penyedia Jasa PekerjaBuruh |
Memiliki Surat Ijin Operasional Perusahaan Penyedia Jasa PekerjaBuruh yang diterbitkan oleh oleh instansi pemerintah melalui system one single submission OSS atau Kantor Pelayanan Terpadu Satu Pintu PTSP |
Ijin Operasional |
Memiliki Izin operasional 1. Badan Usaha Jasa Penyediaan Tenaga Pengamanan BUJP dan 2. Memiliki minimal salah satu Izin Operasional antara lain - Jasa Konsultasi Keamanan atau - Jasa Penerapan Peralatan Keamanan atau - Jasa Pendidikan dan Pelatihan Keamanan atau - Jasa Penyediaan Satwa yang semuanya dikeluarkan oleh Mabes POLRI atau BKPM atas dasar Rekomtek yang dikeluarkan oleh Pihak Mabes Polri Cq Polda Metro Jaya, untuk wilayah hukum Polda Metro Jaya yang masih berlaku |
|
Mempunyai status valid keterangan Wajib Pajak berdasarkan hasil Konfirmasi Status Wajib Pajak.
|
Mempunyai atau menguasai tempat usaha/kantor dengan alamat yang benar, tetap dan jelas berupa milik sendiri atau sewa.
|
Secara hukum mempunyai kapasitas untuk mengikatkan diri pada Kontrak yang dibuktikan dengan: a) Akta Pendirian Perusahaan dan/atau perubahannya; b) Surat Kuasa (apabila dikuasakan); c) Bukti bahwa yang diberikan kuasa merupakan pegawai tetap (apabila dikuasakan); dan d) Kartu Tanda Penduduk.
|
Menyetujui Surat Pernyataan Peserta
|
Dalam hal Peserta akan melakukan konsorsium/kerja sama operasi/kemitraan/bentuk kerjasama lain harus mempunyai perjanjian konsorsium/kerja sama operasi/kemitraan/bentuk kerjasama lain
|
Tidak masuk dalam Daftar Hitam
|
Syarat Kualifikasi Administrasi/Legalitas Lain
Sertifikat Sistem Manajemen Lingkungan ISO 14001 2015
|
Syarat Kualifikasi Administrasi/Legalitas Lain
Sertifikat Manajemen Kesehatan dan Keselamatan Kerja K3 atau ISO 45001 2018
|
Syarat Kualifikasi Administrasi/Legalitas Lain
Sertifikat SMK3 dari Kementerian Ketenagakerjaan
|
Syarat Kualifikasi Administrasi/Legalitas Lain
Sertifikat kepesertaan Jaminan Sosial Tenaga Kerja BPJS Ketenagakerjaan yang masih berlaku dengan copy bukti pembayaran periode bulan Juli - Agustus - September 2022
|
Syarat Kualifikasi Administrasi/Legalitas Lain
Memiliki Sertifikat kepesertaan BPJS Kesehatan yang masih berlaku dengan copy bukti pembayaran periode bulan Juli - Agustus - September 2022
|
Syarat Kualifikasi Administrasi/Legalitas Lain
memiliki Nomor Induk Berusaha NIB atau Tanda Daftar Perusahaan TDP.
|
Syarat Kualifikasi Administrasi/Legalitas Lain
Memiliki Sertifikat Manajemen Mutu ISO 9001 2015
|